BKN Atur Cara Penggunaan Masker saat Tes SKD CPNS dan PPPK 2021, Peserta Wajib Baca

- 10 Agustus 2021, 09:44 WIB
Ilustrasi tes SKD CPNS dan PPPK 2021. BKN mengatur soal penggunaan masker saat tes.
Ilustrasi tes SKD CPNS dan PPPK 2021. BKN mengatur soal penggunaan masker saat tes. /Destyan Sujarwoko/ANTARA FOTO

 

- Peserta tetap akan mengikuti tes selagi suhu badan di bawah 38 derajat celcius.

 

- Peserta diimbau isolasi mandiri selama 14 hari sebelum tes

 

- Memakai masker tiga lapis hingga membawa alat tulis sendiri.

 

Baca Juga: Sambil Menunggu SKD CPNS Tahun 2021, Ada Baiknya Lakukan 4 Langkah Ini

Meski aturan pelaksanaan tes SKD CPNS dan PPPK 2021 disesuaikan dengan pandemi Covid-19, tetapi BKN tidak mewajibkan sertifikat vaksin dalam aturan itu.

BKN menilai proses pemberian vaksin saat ini belum merata di masyarakat, sehingga tidak pas ketika dimasukkan ke aturan bagi peserta tes SKD.***

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah