Inilah Penyebab Banjir Berwarna Merah di Kota Pekalongan

- 7 Februari 2021, 09:15 WIB
Potret genangan banjir berwarna merah di Kelurahan Jenggot, Kecamatan Pekalongan Selatan, Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Sabtu, 6 Februari 2021.
Potret genangan banjir berwarna merah di Kelurahan Jenggot, Kecamatan Pekalongan Selatan, Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Sabtu, 6 Februari 2021. /Instagram.com/@bpbdkotapekalongan

PORTAL SULUT - Banjir terjadi di wilayah Pekalongan Jawa Tengah pada Sabtu 6 Februari 2021.

Namun banjir yang melanda wilayah di Pekalongan, masyarakat di hebohkan dengan air yang berwarna merah bagaikan darah.

Bahkan sejumlah foto dan video yang menunjukan banjir dengan air warna merah yang mengenangkan kawasan Jalan Pelita 3, Kelurahan Jenggot, Kecamatan Pekalongan Selatan, Kota Pekalongan tersebar di media sosial.

Baca Juga: Ramalan Primbon Jawa, Inilah 6 Weton Memiliki Keistimewaan Paling Langka di Tahun 2021

Menanggapi hal tersebut, pihak Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) memberikan penjelasan terkait kejadian banjir dengan air berwarna merah.

Dikutip Portal Sulut dari akun Instagram @bpbdkotapekalongan, terungkap secara detail penyebab genangan air banjir berwarna merah yang viral di media sosial.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BPBD Kota Pekalongan (@bpbdkotapekalongan)

 

Pada hari sabtu tanggal 6 februari 2021 telah dilakukan pengecekan terkait adanya genangan air hujan berwarna merah di Jalan Pelita 3 Kelurahan jenggot Gang 4 RT 5 RW 2 Kecamatan Pekalongan Selatan yang viral di media sosial.

Baca Juga: Semarang Trending Akibat Banjir Bersamaan Program Jateng di Rumah

Halaman:

Editor: Ainur Rofik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x