Ahli Istighfar Kok Bisa Masuk Neraka? Ternyata Gara-gara Satu Perbuatan Ini Ungkap Ceramah Gus Baha

- 23 Desember 2022, 12:59 WIB
Ahli Istighfar Kok Bisa Masuk Neraka? Ternyata Gara-gara Satu Perbuatan Ini Ungkap Ceramah Gus Baha
Ahli Istighfar Kok Bisa Masuk Neraka? Ternyata Gara-gara Satu Perbuatan Ini Ungkap Ceramah Gus Baha /Instagram @gusbaha/

PORTAL SULUT - Melakukan istighfar merupakan satu hal yang sangat baik dilakukan bagi umat muslim.

Hal itu karena istighfar merupakan salah satu bentuk permohonan ampun seorang hamba kepada Tuhannya.

Namun menurut ceramah Gus Baha walaupun orang tersebut melakukan istighfar secara rutin, tapi jika melakukan satu hal ini maka orang tersebut akan masuk neraka.

Baca Juga: Mau Hutang Lunas, Rezeki Lancar, Cepat dapat Jodoh? Ceramah Gus Baha Sarankan Baca Satu Dzikir Sakral Ini

Akan tetapi banyak orang yang tidak menyadari bahwa satu hal ini bisa membuat dirinya masuk neraka walaupun sudah sering istighfar.

Lantas hal apakah yang dimaksud oleh Gus Baha?

Sebagaimana yang dikutip Portalsulut.com di kanal YouTube Berkah Nyantri pada Jumat 23 Desember 2022, berikut ulasannya.

Istighfar adalah tindakan meminta maaf atau memohon ampunan kepada Allah SWT yang dilakukan oleh umat Islam.

Baca Juga: Battle Handphone Poco F4 GT VS Oppo Reno 6 Pro! Tes Spesifikasi

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x