Paling Mengerikan! Neraka Jahannam pun Meminta Perlindungan dari Tempat Ini, Berikut Ulasannya

- 6 Desember 2022, 14:32 WIB
ilustrasi : Inilah tempat paling mengerikan, bahkan neraka Jahannam sekalipun meminta perlindungan kepada Allah SWT dari tempat ini /pixabay.com / kummod
ilustrasi : Inilah tempat paling mengerikan, bahkan neraka Jahannam sekalipun meminta perlindungan kepada Allah SWT dari tempat ini /pixabay.com / kummod /

Rasulullah menjawab, "Itulah sebuah lembah di neraka Jahannam, setia hari, Jahannam sendiri memohon perlindungan dari itu (Jubb al-Hazn) sebanyak 100 kali."

"Wahai Rasulullah siapa yang memasukinya?"

"Para pembaca Al-Quran yang beramal karena pamrih (riya')."

Kerak neraka justru diisi orang-orang yang nampak rajin beribadah selama di dunia. 

Mereka yang suaranya fasih dan merdu saat membacakan Quran, namun sayang itu ia gunakan untuk mencari pujian manusia semata.

Baca Juga: Jangan Laksanakan Shalat Dhuha di Waktu Ini, Bukan Pahala Tapi Dosa Kata Ustadz Adi Hidayat

Semua bacaan dan keutamaan membaca Al-Quran tidak berguna baginya dan justru Allah tempatkan para pembaca Quran itu di posisi terendah dan paling menyakitkan di dasar neraka. 

Keikhlasan adalah kunci kesuksesan beribadah dan riya adalah pembakarnya.

Itulah tempat paling mengerikan yang berada di dasar neraka Jahannam yakni Jubb al-Hazn.***

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x