Ustadz Adi Hidayat Bilang Rezeki Bersanding dengan Kematian, Berikut Penjelasan Lengkapnya

- 29 September 2022, 16:32 WIB
Ustadz Adi Hidayat/Ustadz Adi Hidayat Bilang Rezeki Bersanding dengan Kematian, Berikut Penjelasan Lengkapnya
Ustadz Adi Hidayat/Ustadz Adi Hidayat Bilang Rezeki Bersanding dengan Kematian, Berikut Penjelasan Lengkapnya /Tangkap layar YouTube

Dikatakan UAH, sendainya manusia mengetahui jumlah rezeki dan kapan datangnya ajal, maka repot nantinya.

“Rezekinya misalnya satu miliar, malam ini sudah 999.999.000, tinggal 1000. Susah beraktivitas. Kerja gak mau. Ayo pulang, gak mau tinggal 1000,” ujarnya.

Jadi kata UAH, rezeki itu memang sudah diatur.

Baca Juga: Inilah Mimpi Merupakan Tanda Jika Taubatmu Belum Diterima Allah SWT Kata Syekh Ali Jaber

“Nah, yang belum jelas akhiratnya. Karena itu, kesibukan mencari rezeki, lalu melupakan akhirat,” katanya.

Siapkan diri, kata UAH, untuk bekal di akhirat kelak.

“Padalah rumusnya sudah dikasih Allah. Ada orang yang sudah penuh persiapan (di akhirat) begitu datang malaikat maut, tenang aja dia. Senyum dia. Dia sudah bersedia bertemu dengan Rabb-nya,” kata UAH.***

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah