Beri Sedekah Kepada 2 Orang Ini, Pahalanya 700 Kali Lipat Kata Ustadz Adi Hidayat

- 22 September 2022, 14:36 WIB
Ustadz Adi Hidayat mengatakan barang siapa yang memberi sedekah kepada 2 orang ini, pahala yang didapat berlipat-lipat.
Ustadz Adi Hidayat mengatakan barang siapa yang memberi sedekah kepada 2 orang ini, pahala yang didapat berlipat-lipat. /Foto dok.: YouTube/Adi Hidayat Official/

"Begitu antum bagi, langsung ditulis 700 kali lipat paling minimal,” tutur Ustadz Adi Hidayat.

Ustadz Adi Hidayat menceritakan, di zaman Rasulullah ada satu keluarga yang berlomba-lomba memberi sedekah.

Keluarga tersebut memdekatkan diri pada infak atau sedekah, padahal keluarga tersebut banyak kekurangan.

Baca Juga: Kubur Malu Menyiksa Orang Yang Lakukan Amalan Ini Setelah Shalat Isya Kata Buya Yahya, MasyaAllah!

Mereka adalah orang-orang yang punya pahala sangat besar kata Ustadz Adi Hidayat.

Memberikan sedekah adalah tabungan pahala bagi orang yang melakukannya.

Akan tetapi, ada sebagian orang yang kurang paham tentang orang yang lebih pantas menerima sedekah.

Ustadz Adi Hidayat mengatakan banyak yang belum paham tentang siapa yang pantas menerima sedekah.

1. Orang tua

Ustadz Adi Hidayat menyebut orang tua adalah orang yang paling pantas diberi sedekah.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Audio Dakwah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah