Benarkah Istri yang Menolak Suami Berhubungan Intim Akan Allah Laknat? Ustadz Abdul Somad Menjawab

- 15 September 2022, 22:28 WIB
Menurut Ustadz Abdul Somad, seretnya rezeki seseorang disebabkan oleh beberapa perbuatan yang ia lakukan.
Menurut Ustadz Abdul Somad, seretnya rezeki seseorang disebabkan oleh beberapa perbuatan yang ia lakukan. /Foto dok.: YouTube Ustadz/Abdul Somad Official/

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube Gagal Total diakses 10 Juli 2022.

Sebab seorang istri menyandang tanggung jawab yang berat di urusan rumah tangga, semisal memasak serta memelihara anak.

“Memelihara anak dia juga. Memasak dia juga, tentu berbagi tugas, aslinya perempuan itu kerjanya tak ada,” ujar UAS.

Baca Juga: Rahasia Nabi Khidir Dibongkar Gus Baha, Ternyata Ini Warna dan Tempat Favoritnya

Baca Juga: Santap Buah Lezat Ini Bareng Air Putih, Tumor Binasa Sampai ke Akar-akarnya Pengakuan dr. Zaidul Akbar

Karena perempuan tugasnya adalah menjaga keluarga, merawat anak, lalu disiksa secara fisik dan psikis, maka tidak ada hati seseorang kalau mengancam akan kena laknat malaikat hanya karena tidak melayani berhubungan.

Maka kalau konteksnya istri capek, maka jangan dipaksakan untuk melakukan hubungan yang berkaitan dengan nafkah batin.

“Ini pembodohan terhadap perempuan,” pungkas Ustadz Abdul Somad mengakhiri ceramahnya.

Demikianlah penjelasan Ustadz Abdul Somad tentang hukum istri menolak berhubungan dengan suami yang sah-sah saja.

Semoga bermanfaat untuk banyak orang.***

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah