Apa Saja Boleh Dipelihara Kecuali 5 Binatang Ini, Ustadz Khalid Basalamah Larang Keras!

- 10 September 2022, 23:28 WIB
Ustadz Khalid Basalamah
Ustadz Khalid Basalamah /Tangkapan Layar / YouTube Khalid Basalamah Official

Dalam konteks hewan peliharaan, ada satu kajian ilmu hadits tentang hewan yang haram untuk dirawat.

“Ada hewan-hewan yang tidak boleh kita pelihara secara mutlak, terutama hewan-hewan yang disuruh oleh Nabi saw untuk dibunuh,” terang Ustadz Khalid Basalamah.

Hal tersebut sebagaimana dinukil portalsulut.com dari Youtube dewablack diakses 14 Juni 2022.

Baca Juga: Sakaratul Maut Seperti Cubitan di Tangan, Ustadz Abdul Somad: Kerjakan 1 Amalan Ini di Rumahmu

Baca Juga: Pernah Mimpi Jatuh atau Dikejar Hantu? Buya Yahya Larang Lakukan Hal Ini Kalau Tidak Mau Celaka

Bukan hanya haram untuk dipelihara, beberapa binatang bahkan wajib untuk kita bunuh.

Tentu saja ini bukan pendapat pribadi Ustadz Khalid Basalamah melainkan berasal dari sebuah hadits.

“Ada perintah khusus membunuhnya, seperti misalnya dalam hadits Nabi saw yang sangat jelas,” imbuh Ustadz Khalid Basalamah.

Pendapat ini tidak muncul dari ruang hampa. Dasarnya adalah riwayat Imam Muslim bernomor hadits 1.198.

“Ada 5 macam hewan fasik, artinya selalu ganggu orang, yang boleh dibunuh di tanah halal maupun di tanah haram,” terangnya.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah