Jangan Buat Allah Marah Akibat Membaca Doa Seperti Ini Kata Gus Baha

- 10 September 2022, 12:03 WIB
Ilustrasi bembaca doa
Ilustrasi bembaca doa //Foto: jcomp/freepik/

Gus Baha merupakan murid KH Maimoen Zubair yang kerap mengisi berbagai kajian dan ceramah terutama dalam tafsir Al Qur’an.

Lantas, doa seperti apa yang justru membuat Allah marah?

Dilansir Portalsulut com dari kanal YouTube Santri Kalong Virtual, pada Sabtu, 10 September 2022, berikut penjekasannya.

Gus Baha mengungkapkan bahwa ada kalimat yang harus dihindari dalam mengucapkan doa kepada Allah SWT.

Baca Juga: Berdoa di 3 Tempat Mustajab Ini Tak Akan Tertolak, InsyaAllah Hajat Langsung Terkabul Kata Ustadz Adi Hidayat

Gus Baha memperinatkan bahwa dalam berdoa harus menghindari kalimat yang menggurui Allah SWT.

Gus Baha dalam ceramahnya mengatakan bahwa sehebat apapun manusia, tataplah hanya kepada Allah dirinya meminta sesuatu.

Gus Baha mengatakan bahwa manusia memiliki sifat kehambaan jika berlaku seperti itu.

"Kalimat yang menggurui Allah dalam doa itu tidak boleh, kalau doa itu menghamba. Menghamba itu artinya ya kalo Allah mengabulkan ya monggo, enggak ya nggak papa. Orang kita ini minta, minta itu sudah bukti kita mengakui Allah itu pemberi," ujar Gus Baha.

Baca Juga: Pakai Mukena Seperti Ini Membuat Sholat Seorang Wanita Tidak Sah Kata Buya Yahya

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x