Seperti Ini Hukum Menikah Beda Agama dalam Islam, Gus Baha Bilang Begini Alasannya

- 30 Agustus 2022, 07:53 WIB
Gus Baha
Gus Baha /Gus Baha /Cara Mendatangkan Rezeki /Foto dok.: Tangkap layar YouTube//

Gus Baha juga merupakan ulama terkemuka di kalangan Nahdatul Ulama atau NUyang terkenal dengan pembawaannya yang sederhana dalam meberikan materi kajian Al Qur’an.

Dalam ceramahnya tersebut, Gus Baha mengungkapkan bahwa dalam Islam menikah beda agama sangat dilarang dan tidak diperbolehkan.

penyampaian Gus Baha ini juga menjawab banyak pertanyaan soal nikah beda agama yang makin marak di tengah masyarakat.

Dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Ngaji Online, Selasa, 30 Agustus 2022. berikut penjelaan Gus Baha tentang pernikahan beda agama dalam Islam.

Gus Baha dengan tegas menyatakan jika nikah beda agama dilarang dalam Islam tanpa alasan apapun.

Baca Juga: BSU 600 Ribu Atau Subsidi Gaji Cair Kembali, Ini Link Cek Nama Penerima, Nitizen Kecewa

Gus Baha bahkan menjelaskan terkait aturan pernikahan beda agama berdasarkan ayat Alquran pada penafsiran Surah Al Maidah Ayat 5.

Secara teks asli Alquran, Gus Baha menerangkan perempuan Ahli Kitab yang berasal dari Yahudi dan Nasrani boleh dinikahi oleh seorang Muslim.

Namun, Gus Baha menegaskan seorang perempuan Muslim atau Muslimah tidak boleh dinikahi oleh laki-laki kafir atau yang menutup diri dari Islam.

Dalam ceramah tersebut Gus Baha menjelaskan seorang pria dalam sebuah rumah tangga adalah kepala keluarga yang diikuti oleh istri dan anaknya.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x