Benarkah Tulang Sisa Makanan Adalah Makanan Favorit Makhluk Halus? Begini Jawab Ustadz Abdul Somad

- 23 Agustus 2022, 16:41 WIB
 Ustadz Abdul Somad.
Ustadz Abdul Somad. /Instagram / ustadzabdulsomad_official/

PORTAL SULUT – Dalam sebuah ceramah Ustadz Abdul Somad angkat suara soal makanan favorit makhluk halus.

Ustadz Abdul Somad yang akrab disapa UAS lantas menjelaskan tentang kebenaran di balik rumor tersebut.

Dalam sebuah ceramah, Ustadz Abdul Somad menerangkan apakah benar jin suka tulang atau tidak.

Akan tetapi benarkah tulang menjadi makanan favorit makhluk halus? Ikuti ulasan lengkap Ustadz Abdul Somad dalam artikel berikut.

Baca Juga: Weton Keramat Lisan Bertuah, Hati-Hati Ucapan Doa Dan Sumpahnya Bisa Jadi Nyata

Manusia bukan satu-satunya makhluk yang Allah ciptakan. Ada juga dari golongan jin yang tak kasat mata.

Eksistensi jin dalam kitab suci Al-Quran telah diakui. Contohnya dalam surah Az-Zariyat ayat 56, bahwa manusia dan jin diciptakan untuk beribadah.

Bahkan ada kisah tentang Nabi Sulaiman yang bisa berinteraksi dengan berbagai macam jin.

Penting juga diingat bahwa ada jin yang beragama Islam ada juga jin kafir yang sering menghasut manusia, sering juga disebut setan.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah