Ustadz Adi Hidayat Ingatkan Perbedaan Masya Allah dan Subhanallah! Jangan Tertukar Karena Bisa Gawat

- 17 Agustus 2022, 23:09 WIB
Ustadz Adi Hidayat menjelasakn beda Subhanallah dan Masha Allah.
Ustadz Adi Hidayat menjelasakn beda Subhanallah dan Masha Allah. /YouTube @adihidayatofficial/

PORTAL SULUT – Sangatlah gawat kalau kita tertukar mengucap Masya Allah dan Subhanallah kata Ustadz Adi Hidayat.

Ustadz Adi Hidayat menjelaskan perbedaan penting antara konteks Masya Allah serta Subhanallah.

Karena itu dalam sebuah ceramah Ustadz Adi Hidayat menjelaskan tentang makna sesungguhnya Masya Allah serta Subhanallah.

Lantas apakah perbedaan kedua ucapan tersebut? Simak penjelasan lengkapnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Bermodalkan 2 Ini Tumpukan Racun Nikotin Terkuras Habis, Perokok Aktif Wajib Baca Anjuran dr. Zaidul Akbar Ini

Masyarakat kerap kali keliru ketika mengucapkan kalimat suci seperti Masya Allah dan Subhanallah.

Tidak menutup kemungkinan kita juga sering tertukar mengucapkan 2 kalimat agung tersebut.

Dalam sebuah ceramah Ustadz Adi Hidayat menjelaskan bahwa ucapan Masya Allah umumnya diucap ketika menyaksikan sesuatu yang indah.

Baca Juga: Kamu Mau Lewati Jembatan Siratal Mustaqim Secepat Kilat? Gus Baha: Basahi Lidah Dengan Amalan Ini

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x