7 Amalan Ini Penerang dan Penyelamat dari Siksa Kubur, Gus Baha: Akhirat Itu Gelap

- 4 Agustus 2022, 18:31 WIB
Gus Baha sebut 7 amalan penerang dan penyelamat dari siksa kubur.
Gus Baha sebut 7 amalan penerang dan penyelamat dari siksa kubur. /Youtube Gus Baha/

PORTAL SULUT – Gus Baha mengatakan, akhirat itu gelap sehingga butuh amalan yang bisa jadi penerang.

Gus Baha pada satu kesempatan mengingatkan kita untuk selalu mengerjakan amalan yang bisa menjadi penerang.

Selain penerang, amalan yang dikerjakan akan menjadi penyelamat dari siksa kubur yang pedih, kata Gus Baha.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat: Amalan Ini Bikin Hidup Jadi Mudah, Jauh dari Siksa Kubur, dan Dijamin Masuk Surga

Pengasuh Pondok Pesantren Tahfidzul Qur'an LP3IA, Rembang, Jawa Tengah ini mengatakan, setidaknya ada 7 amalan bisa dikerjakan.

Gus Baha mengatakan, 7 amalan ini adalah penerang di akhirat yang gelap tersebut dan penyelamat dari siksa kubur.

KH Ahmad Bahauddin Nursalim atau Gus Baha menganjurkan agar 7 amalan itu kita kerjakan sebagai bentuk ketaatan kepada Allah SWT.

Tak sulit mengerjakan 7 amalan tersebut kata Gus Baha dan kita akan terhindar dari ganasnya siksa kubur.

Baca Juga: Dijauhkan dari Semua Penyakit, Amalan Ini akan Membuat Orang Selalu Sehat Ujar Syekh Ali Jaber

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x