Meskipun Penghafal Al-Quran Tapi Akan Allah Caci Maki Akibat Perkara Ini, Gus Baha: Bahaya!

- 23 Juli 2022, 23:54 WIB
Rupanya Sholawat Nabi memiliki kekuatan yang mustajab jika dimaknai dengan ilmu, begini penjelasan Gus Baha
Rupanya Sholawat Nabi memiliki kekuatan yang mustajab jika dimaknai dengan ilmu, begini penjelasan Gus Baha /Instagram @ngajigusbaha

Ini menandakan ahli Al-Quran tersebut menyepelekan keagungan dan kemuliaan yang diberikan Allah kepadanya, yakni Al-Quran itu sendiri.

Dalam ceramah tersebut Gus Baha lalu memberikan contoh seorang ahli Al-Quran yang bertemu pejabat.

Ketika berjumpa, ia merasa pejabat tersebut jauh lebih mulia dari kedudukannya.

Hanya dengan membanding-bandingkan diri dengan pejabat, maka seorang ahli Al-Quran telah menyepelekan dirinya sendiri.

Bahkan bila bertemu dengan Allah, ahli Al-Quran tersebut akan disemprot Allah dengan kemurkaan yang luar biasa.

Baca Juga: Perbuatan Tercela Ini Jauh Lebih Besar Daripada Zina dengan Orang Sekampung Tegas Gus Baha, HINDARI!

“Itu bahaya! Kelak kamu bertemu dengan Allah akan dicaci maki!” tegas Gus Baha, memungkasi ceramah.

Demikianlah pemaparan Gus Baha mengenai perbuatan yang menyebabkan seseorang menerima caci maki Allah.

Kendati seseorang adalah penghafal Al-Quran sekalipun, bila masih ada kebiasaan ini maka ia tak lepas dari murka Allah.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah