HP yang Terinstal Aplikasi Al-Quran Apa Boleh Dibawa ke WC? Ini Penjelasan Ustadz Abdul Somad

- 19 Juli 2022, 02:19 WIB
Ustadz Abdul Somad/Instagram ustadzabdulsomad_official
Ustadz Abdul Somad/Instagram ustadzabdulsomad_official /

 

PORTAL SULUT - Dalam sebuah ceramah, Ustadz Abdul Somad memberikan penjelasan terkait dengan HP yang terinstal aplikasi Al-Quran.

Al-Quran merupakan kitab suci umat islam yang berisi pedoman-pedoman dalam menjalankan kehidupan.

Al-Quran memiliki kemuliaan dalam setiap ayat-ayatnya dan setiap orang yang membacanya akan diberikan pahala oleh Allah SWT.

Baca Juga: Rahasia Allah SWT! Amalkan 2 Surah Ini, Ustadz Adi Hidayat: Hutang Insya Allah Lunas

Perubahan zaman yang semakin canggih dan berkembang, membuat Al-Quran tidak hanya dapat diakses dalam mushaf, tetapi sudah tersedia aplikasi yang bisa diakses di HP.

Ini bertujuan untuk mempermudah umat muslim untuk dapat mengakses Al-Quran dimana pun mereka berada.

Tetapi, ada beberapa tempat yang mana tidak diperbolehkan untuk membawa Al-Quran, salah satunya adalah WC.

Itu disebabkan karena WC adalah tempat yang kotor.
Namun, disisi lain hal ini memunculkan pertanyaan di benak setiap umat muslim.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah