Bacaan Niat Mandi Sebelum Sholat Idul Adha Beserta Tata Caranya Serta 6 Amalan Sebelum Berangkat Sholat

- 10 Juli 2022, 04:42 WIB
Ilustrasi mandi /
Ilustrasi mandi / /tookapic/Pixabay

Artinya: Sengaja saya mandi pada hari Raya Idul Adha Sunnah karena Allah Taala.

Tata cara mandi sebelum sholat Idul Adha

Mandi Hari Raya Idul Adha sama seperti mandi wajib pada umumnya yang membedakan hanya pada bacaan niat.

Berikut niat dan tata cara mandi Idul Adha yang perlu diamalkan:

1. Sebelum memulai mandi, baca doa mandi hari raya seperti yang sudah dituliskan di atas tadi.

2. Kemudian mulai guyuran air pertama. Basuh seluruh tubuh dengan mendahulukan anggota tubuh bagian kanan kemudian kiri.

3. Siram seluruh badan dari atas sampai bawah dengan air bersih yang mensucikan.

4. Pastikan seluruh anggota badan terkena air dengan cara menyela-nyela bagian lipatan tubuh.

5. Lanjutkan mandi seperti biasa dengan menggunakan sabun, keramas, menyikat gigi, dan seterusnya sampai selesai.

Baca Juga: Rahasia Jantung Sehat, Kolesterol dan Asam Urat Minggat! dr. Zaidul Akbar Bilang Ramuan Ini Kuncinya

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah