Jangan Salah Kaprah Tentang Kurban, Hitungannya Bukan Per Orang Kata Syekh Ali Jaber

- 3 Juli 2022, 10:41 WIB
Syekh Ali Jaber
Syekh Ali Jaber /Foto dok.: Tangkap layar YouTube/Emaan

Selanjutnya, kurban kedua atas nama Rasullulah SAW dan Umatnya.

Lantas, kenapa Rasullulah SAW kurban atas namanya dan umatnya?

Karana kata Syekh Ali Jaber itu bentuk tanda sayang Rasulullah SAW kepada umatnya.

"Dengan menyembelih hewan kurban atas nama Nabi dan umatnya," ujar Syekh Ali Jaber.

Pada kesempatanya Syekh Ali Jaber menyebut bahwa orang yang tidak mampu melakukan kurban seharusnya bangga di hari kurban.

"Karena Rasulullah sudah kurban duluan atas nama dia," ujar Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Orang yang Wudhu Seperti Ini Akan Dikenali Rasulullah di Akhirat Kelak Kata Gus Baha, LAKUKANLAH!

Bahkan Syekh Ali Jaber menyebut jika Rasulullah SAW sudah kurban atas namannya dan umatnya, maka bagi yang tidak mampu berarti sudah terkabul.

"Oleh sebab itu hitungan kurban itu adalah satu keluarga, misal bapak punya istri, punya anak, kalau mampu sapi silahkan," kata Syekh Ali Jaber

Namun, jika mampu seribu sapi silakan.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah