Benarkah Status Anak Hasil Perbuatan Zina adalah Haram? Begini Jawaban Buya Yahya

- 21 Juni 2022, 02:52 WIB
Buya Yahya menjelaskan status anak hasil perbuatan zina. (Foto Ilustrasi) pe
Buya Yahya menjelaskan status anak hasil perbuatan zina. (Foto Ilustrasi) pe /Youtube/Al Bahjah TV

Baca Juga: Jangan Takut Terlilit Hutang! Baca Ayat Ini Sebelum Berdoa, Kata Ustadz Adi Hidayat Pasti Lunas

Asalkan kata Buya Yahya, pelaku zina menyembunyikan aibnya tidak diadukan kepada siapapun dari bangsa manusia.

“Tidak diceritakan kepada siapapun. Ditutup menangis menyesal, Allah bisa mengampuni,” jelas Buya Yahya.

Menurut Buya Yahya, tidak boleh merendahkan siapapun yang pernah berbuat dosa. “Awas hati-hati, jangan merendahkan siapa pun yang pernah melakukan dosa,” terang Buya Yahya.

Kemudian kata Buya Yahya, anak hasil zina bersih bahkan bisa menjadi orang yang taat kepada Allah. “Anaknya bersih bisa menjadi wali Allah, tidak punya salah,”

Menurut Buya Yahya, Hadist palsu yang mengatakan jika anak hasil perbuatan zina masuk neraka, sampai tujuh turunan.

“Hadist bohong, palsu. Awas hati-hati, itu Hadist sudah tersebar. Anak hasil zina bisa menjadi wali Allah, yang dosa ibunya. Sang anak tidak ada kesalahan,” jelas Buya Yahya.

Bahkan kata Buya Yahya, harus kita curahkan kasih sayang kepada anak seperti ini.

“Secara sikologis cepat rusak memang. Kenapa aib harus ditutup. Supaya tidak kemana-mana, sebab kalau anak gadis misalnya tau ibunya pelacur, dia akan mudah melakukan zina,” terang Buya Yahya.

Baca Juga: Lakukan Amalan Pagi Sebelum Berangkat Kerja, 70 Ribu Malaikat Mendoakanmu Kata Syekh Ali Jaber

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x