Mandi Setelah Berhubungan Lalu Shalat, Saat Shalat Keluar Cairan, Apakah Sah? Ini Jawaban Buya Yahya

- 16 Juni 2022, 13:46 WIB
Buya Yahya
Buya Yahya /Tangkap layar YouTube Buya Yahya.

"Karena itu maninya suami, maka dia tidak wajib mandi lagi. Apabila saat berhubungan, lalu wanita (istri) itu sampai puas berarti ada maninya dia." Jelas Buya Yahya 

"Maka setelah mandi besar, lalu keluar mani lagi maka wanita itu harus mandi lagi." Tegas  Buya Yahya. 

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Gambar, dan Temukan Sisi Positif dan Negatif dalam Hidup Anda

Sebab hukum yang mewajibkan kita untuk mandi adalah keluarnya mani. Adapun shalat yang dilakukan setelah mandi besar maka shalat itu sah. Jelas Buya Yahya

Karena waktu dia shalat tidak keluar apa-apa, tapi setelah shalat barulah ada hadas baru lagi. Bukan hadas yang pertama, karena keluarnya setelah salat. Jelas Buya Yahya. 

Karena saat salat bersih, kalau terlanjur sudah shalat dan waktu shalat tidak ada yang keluar maka shalat itu sah. Kata Buya Yahya. 

Akan tetapi ketika setelah selesai shalat tau-taunya ada keluar maka shalatnya tetap sah. wallahualam bissawab, pungkas Buya Yahya. ***

Halaman:

Editor: Muhamad Zakir Mokoginta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah