Baca Saat Tahiyat Akhir, Doa Pendek Ini Ampuh Hapuskan Semua Dosa Kata Syekh Ali Jaber

- 24 Mei 2022, 15:09 WIB
ILUSTRASI tahiyat - SYEKH Ali Jaber memberi pesan untuk membaca doa pendek ini saat tahiyat akhir. Keutamaan doa ini adalah menghapus segala dosa.
ILUSTRASI tahiyat - SYEKH Ali Jaber memberi pesan untuk membaca doa pendek ini saat tahiyat akhir. Keutamaan doa ini adalah menghapus segala dosa. /Foto: PEXELS /Michael Burrows/

"Rasulullah SAW masuk masjid, ada seseorang duduk di tahiyat, di ujung tahiyat ia baca sebuah doa dan terus salam, sudah diampuni, sudah diampuni, sudah diampuni sampai tiga kali," jelas Syekh Ali Jaber.

"Para sahabat kaget, ya Rasulullah, ada apa ini?" cerita Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber menerangakan, Rasulullah SAW membalas doa orang tadi dan berkata dosanya telah diampuni.

Baca Juga: Gus Baha Bilang Ini Hukum Menikahi Wanita yang Hamil Duluan dalam Islam, Simak Penjelasannya!

"Kata Rasulullah SAW, orang ini tadi berdoa, sebab doa itu, maka diampuni dosanya,” ujar Syekh Ali Jaber.

Syekh Ali Jaber memberikan bacaan doa pendek setelah tahiyat akhir sebelum salam.

اَللَّهُمَّ إِنِّيْ أَعُوْذُ بِكَ مِنْ عَذَابِ الْقَبْرِ وَمِنْ عَذَابِ النَّارِجَهَنَّمَ، وَمِنْ فِتْنَةِ الْمَحْيَا وَالْمَمَاتِ وَمِنْ فِتْنَةِ الْمَسِيْحِ الدَّجَّالِ

Allaahumma inni a’uudzubika min ‘adzaabil qabri wa min ‘adzaabinnaari jahannama wa min fitnatil mahyaa wal mamaati wa min fitnatil masiihid dajjal.

Kemudian, setelah membaca doa pendek tersebut, Syekh Ali Jaber menambahkan doa doa agar dihapuskan segala dosa.

"Hafal doa ini," kata Syekh Ali Jaber.

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah