Hati-hati! Shampo dan Sabun Bisa Jadi Penyebab Junub Tidak Sah, Begini Cara Mandi Wajib Biar Afdal

- 24 Mei 2022, 13:59 WIB
Gus Baha mengatakan shampo dan sabun menjadikan air tidak bisa dipakai untuk mandi junub, sehingga disarankan mandi junub lebih dahulu baru memakai shampo dan sabun (Foto Ilustrasi)
Gus Baha mengatakan shampo dan sabun menjadikan air tidak bisa dipakai untuk mandi junub, sehingga disarankan mandi junub lebih dahulu baru memakai shampo dan sabun (Foto Ilustrasi) //Jurnal Presisi

PORTAL SULUT — Kiat-kiat mandi junub harus diperhatikan umat muslim agar, tujuan mensucikan diri dari hadas, sesuai tuntunan Islam.

Ada hal sederhana yang justru jika diabaikan berakibat fatal

Meski sudah mandi beberapa kali, namun tetap saja tujuan kita mandi junub tidak sah.

Baca Juga: Naudzubillah! Dosa Paling Berbahaya, Jangan Pernah Lakukan Sebab Membuat Doa Orang Tua Kepada Anak Terputus

Lalu hal apakah yang menjadi penyebab mandi junub tidak sah? Ikuti penjelasaannya lebih lengkap di sini.  

Hal ini diungkapkan, Gus Baha dalam salah satu kajiannya, dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com Selasa 24 Mei 2022 dari kanal YouTube Berkah Nyantri diunggah 20 Mei 2022.

Gus Baha mengingatkan, ketika hendak mandi junub sebaiknya tidak diawali dengan memakai shampo atau sabun.

“Begitu juga kalian yang mandi junub, jangan shampoan dulu,” ucap Gus Baha.

Menurut murid Almarhum Mbah Moen menjelaskan, shampo dan sabun yang tercampur dengan air berakibat fatal sebab mempengaruhi syarat mandi junub.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah