Gus Baha Beri Pesan akan Keutamaan Bulan Suci Ramadhan dan Malam Lailatul Qadar

- 23 Maret 2022, 08:53 WIB
Gus Baha
Gus Baha /RZM BAROKAH CHANNEL/tangkap layar YouTube/

PORTAL SULUT - Inilah penjelasan seorang ulama kharismatik Gus Baha tentang keutamaan bulan suci Ramadhan.

Gus Baha pun dalam penjelasannya mengatakan akan keindahan yang tersirat dalam bulan suci Ramadhan, yakni lewat malam Lailatul Qadar.

Diketahui bila tidak lama lagi, bulan yang penuh berkah dengan sejuta keistimewaannya, bulan suci Ramadhan, akan kembali menyapa umat Islam.

Baca Juga: Gus Baha Jelaskan Hukum Menabung Dalam Islam, Ternyata…

Dalam berbagai literatur Islam bahwa segala macam ibadah yang dilakukan di bulan suci Ramadhan ini akan bernilai berkali-kali lipat pahalanya.

Tidak hanya sekedar puasa menahan lapar, namun dengan terus menjalankan ibadah sesuai dengan anjuran agama, amalan-amalan yang dikerjakan di bulan suci Ramadhan akan bernilai pahala.

Nah, namun mungkin masih banyak di antara kita yang belum memahami seutuhnya tentang keutamaan di bulan suci Ramadhan, termasuk malam Lailatul Qadar.

Nah, di artikel kali ini, Gus Baha pun menyentil tentang hal ini.

Dilansir Portalsulut.pikiran-rakyat.com dari video yang di saluran YouTube MARRRJOOOSSS pada Rabu, 23 Maret 2022, yang diunggahnya pada 7 Maret 2020, Gus Baha mengungkapkan tentang keutamaan yang ada di bulan suci Ramadhan.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x