Moms, Inilah Manfaat Berkomunikasi dengan Bayi Sejak Dini! Begini Tips Mengajaknya Bicara

- 30 April 2024, 21:07 WIB
Ilustrasi/Moms, Inilah Manfaat Berkomunikasi dengan Bayi Sejak Dini! Begini Tips Mengajaknya Bicara
Ilustrasi/Moms, Inilah Manfaat Berkomunikasi dengan Bayi Sejak Dini! Begini Tips Mengajaknya Bicara /Freepik/FaustFoto/

PORTAL SULUT – Salah satu aktivitas penting yang perlu kalian lakukan bersama si kecil adalah berkomunikasi atau berbicara.

Meski pada umumnya bayi memiliki keterbatasan dalam berkomunikasi, namun kita sebagai orang tua perlu mengajaknya berkomunikasi sejak dini.

Sebab kegiatan satu ini selain dapat membangun bonding atau ikatan batin namun juga memiliki banyak manfaat bagi perkembangannya.

Baca Juga: Terkenal Punya Aura Penarik Uang, Rezeki 5 Shio Ini Tak Pernah Berhenti Mengalir Bikin Rekening Membludak!

Jadi jangan sampai dilewatkan begitu saja ya parents, sering-seringlah mengajak bayi berbicara.

Nah pada edisi kali ini akan dibahas beberapa manfaat berkomunikasi dengan bayi sejak dini serta tips mengajak bayi bicara yang perlu diketahui oleh para orang tua.

Dilansir Portal Sulut dari channel YouTube Dunia Parenting, berikut pembahasan selengkapnya.

1. Mengasah kemampuan bicara bayi

Salah satu alasan kenapa parents perlu sering-sering mengajak bayi berkomunikasi atau bicara adalah karena kegiatan satu ini bisa meningkatkan dan mengasah kemampuan bayi dalam berbicara.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah