Mudah dan Efektif, Lakukan ini untuk Mengatasi Pilek pada Bayi!

- 31 Januari 2024, 17:34 WIB
Ilustrasi/Mudah dan Efektif, Lakukan ini untuk Mengatasi Pilek pada Bayi!
Ilustrasi/Mudah dan Efektif, Lakukan ini untuk Mengatasi Pilek pada Bayi! /Carlos Santiago/Pexels

1. Pastikan si kecil banyak beristirahat

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebab Utama Berat Badan Bayi Susah Naik, Parents Harus Waspada!

Salah satu cara efektif untuk mengatasi gejala pilek pada bayi ialah tidur.

Hal ini dikarenakan saat si kecil tidur, imunitas tubuhnya dapat bekerja lebih maksimal untuk melawan virus atau kuman penyebab pilek.

Oleh karenanya penting bagi parents untuk memastikan si kecil banyak tidur atau beristirahat saat ia sedang mengalami pilek ya.

2.Tidur dengan posisi yang tepat

Saat si kecil pilek dan hidung dia menjadi tersumbat tentu akan membuat si kecil menjadi kesulitan untuk bernafas.

Terlebih saat ia tidur, tentu hidung yang tersumbat akan mengganggu kualitas dan waktu tidurnya.

Baca Juga: Di Tahun 2024, Ini 4 Weton yang Paling Beruntung dalam Bisnis dan Pekerjaan! Banyak Rezeki kata Primbon Jawa

Oleh karenanya agar tidur si kecil lebih nyaman saat pilek, parents dapat memposisikan kepala si kecil lebih tinggi dari tubuhnya menggunakan bantal tambahan.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x