Jaga Kesehatan Organ Pernapasan dengan Mengkonsumsi Makanan Ini

- 24 Oktober 2023, 19:36 WIB
Ilustrasi/Jaga Kesehatan Organ Pernapasan dengan Mengkonsumsi Makanan Ini
Ilustrasi/Jaga Kesehatan Organ Pernapasan dengan Mengkonsumsi Makanan Ini /Stockphoto

Sama seperti jahe, bawang putih juga mengandung flavonoid yang dapat membantu tubuh mengeluarkan racun.

Jadi organ pernapasan akan selalu sehat karena terbebas dari senyawa toksin, baik dari udara yang dihirup maupun makanan yang mengandung senyawa kimia berbahaya.

Bawang putih dapat dikunyah langsung namun jika tidak suka rasanya bisa juga dijadikan bumbu masakan dengan porsi lebih banyak dari biasanya.

4. Wortel dan brokoli

Semua jenis sayur sebenarnya baik untuk tubuh, namun brokoli dan wortel termasuk makanan yang tinggi kandungan nutrisi dan antioksidannya, sehingga bagus jika dikonsumsi dengan rutin.

Baca Juga: Panduan Komprehensif Lolos Ujian SKD: Materi TIU dan Contoh Soal Terbaik Untuk CPNS 2023

Antioksidan dari kedua sayur tersebut dapat meningkatkan daya tahan tubuh dan melawan senyawa radikal bebas, sehingga kesehatan saluran pernapasan dan paru-paru dapat terjaga.

Kedua sayuran ini juga dapat dijus, jadi dapat dikonsumsi dengan berbagai cara yang sehat.

5. Ikan salmon

Ikan salmon mengandung nutrisi yang jauh lebih tinggi dibandingkan dengan jenis ikan yang lainnya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah