8 Jurus Sehat, Usir Asam Urat Tinggi dan Membandel, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

- 3 Juli 2023, 20:14 WIB
Ilustrasi-8 Jurus Sehat, Usir  Asam Urat Tinggi dan Membandel, Menurut  dr. Ema Surya Pertiwi
Ilustrasi-8 Jurus Sehat, Usir Asam Urat Tinggi dan Membandel, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi /

Lantas, 8 jurus yang bagaimanakah itu? simak penjelannya di bawah ini hingga selesai agar mendapatkan jawaban yang lengkap

Dikutip dari kanal Youtube emasuper, berikut 8 jurus sakti dan ampuh berupa makanan dan bahan sekitar kita, yang bisa menurunkan asam urat yang membandel.

Baca Juga: Kerjakan Amalkan Ini Sebelum Tidur, Sehelai Rambut pun Tak Akan Tersentuh Siksa Kubur Kata Syekh Ali Jaber

  1. Kunyit

Dijelaskan dalam vidio tersebut, bahwa kunyit mengandung flexofytol yang dapat membantu mengobati peradangan asam urat, sehingga, kita mengonsumsi jamu yang mengandung kunyit itu bisa menurunkan rasa sakit akibat peradangan atau pembekakan karena asam urat.

“ Kunyit dapat digunakan dengan dosis 500 mg sebanyak 2 kali sehari,”  ungkapnya.

    2.Seledri

Mengapa seledri bisa menurunkan asam urat? Karena seledri mengandung luteolin, 2n Butilfalat dan Beta selinene, tuturnya.

“ Ini yang dapat membantu memberikan perlindungan dari peradangan akibat asam urat yang tinggi pada tubuh, “ Kata dr. Ema Surya Pertiwi.

Dipaparkan oleh dr. Ema Surya Pertiwi, selendri dapat dimakan langsung bisa juga dibuat jus atau dicampur dan bisa juga campur dimasakan.

”Dosisnya sekitar 5 gr/kg berat badan,” sarannya.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah