Inilah 10 Makanan Pemicu Batu Ginjal Semakin Besar dan Mengeras

- 7 Maret 2023, 22:01 WIB
Ilustrasi Inilah 10 Makanan Pemicu Batu Ginjal Semakin Besar dan Mengeras
Ilustrasi Inilah 10 Makanan Pemicu Batu Ginjal Semakin Besar dan Mengeras /

Dimana dapat memperparah kristalisasi mineral di ginjal dan saluran kencing.

3.Kacang-kacangan

Ketika bicara kacang-kacangan, tentu tidak asing dengan almond, kacang tanah, koro, mete, walnut, hazel,  pistacio dan lain sebagainya.

Biji dari tanaman suku papilionaceae memiliki peran besar dalam proses pembekuan mineral

Makanan penyebab batu ginjal ini juga mencakup dalam semua bentuk olahannya.

Misalnya selai kacang, sebaiknya tidak dikonsumsi.

Untuk itulah, alangkah baiknya, bila penderita mengganti asupan kacang dengan kismis atau kurma saja.

4.Belimbing

Seringkali kita menganggap buah adalah asupan makanan terbaik.

Namun hati-hati dengan belimbing.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x