Selain Sehat dan Enak, 5 Makanan Ini Mampu Turunkan Darah Tinggi Secara Alami

- 19 Februari 2023, 23:57 WIB
Ilustrasi/Selain Sehat dan Enak, 5 Makanan Ini Mampu Turunkan Darah Tinggi Secara Alami
Ilustrasi/Selain Sehat dan Enak, 5 Makanan Ini Mampu Turunkan Darah Tinggi Secara Alami /Pixabay

Beberapa studi percaya bahwa kandungan nutrisi pada buah pisang seperti kalsium, magnesium, potassium, vitamin C dan beberapa nutrisi lain mampu menurunkan tekanan darah dengan sangat baik dan mengesankan.

Agar buah pisang bisa dipakai sebagai penurun tekanan darah, yang perlu Anda lakukan hanya makan buah pisang secara langsung atau dengan membuatnya sebagai jus.

3. Buah paprika

Paprika adalah salah satu makanan alami yang kaya akan manfaat sehat.

Salah satu manfaat paprika adalah sebagai penurun tekanan darah tinggi.

Baca Juga: Selalu Tebar Pesona, 4 Shio Ini Cakep dan Percaya Diri Namun Sering Ganjen kepada Lawan Jenis

Jadi jika kamu mempunyai risiko tekanan darah tinggi, jangan lupa untuk konsumsi paprika. Lebih baik adalah paprika merah.

4. Brokoli

Makanan yang mampu menjadi penurun tekanan darah tinggi secara alami adalah sayur brokoli.

Kita semua tahu bahwa brokoli adalah sayur yang enak.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x