Berikut Manfaat Kencur Bagi Kesehatan, Salah Satunya Bisa Menghilangkan Stres!

- 1 Januari 2023, 10:30 WIB
Berikut Manfaat Kencur Bagi Kesehatan, Salah Satunya Bisa Menghilangkan Stres!
Berikut Manfaat Kencur Bagi Kesehatan, Salah Satunya Bisa Menghilangkan Stres! /freepak@freepik /

2. Mencegah karies gigi

Sifat antimikroba yang ada di dalam kencur ternyata memiliki manfaat yang menakjubkan. 

Kandungan tersebut bisa membantu menghambat perkembangan bakteri Lactobacillus acidophilus di dalam tubuh.

Baca Juga: dr. Yonian Gentilis Kusumasmara Jelaskan Perbedaan Asam Lambung dan Gerd, Berikut Cara Mengatasinya

3. Bahan dasar jamu
 
Di Indonesia, kencur merupakan bahan utama yang digunakan untuk membuat jamu, entah itu jamu tradisional maupun modern buatan pabrik.

Minuman jamu ini sering disebut dengan beras kencur yang terbuat dari campuran beras, kencur, asam Jawa, serta gula merah.

Khasiat kencur yang diolah menjadi minuman jamu bermanfaat untuk meningkatkan nafsu makan, mengatasi masalah pencernaan, sakit perut, sesak nafas, pilek, dan juga sakit kepala.

4. Mampu mengobati diare

Masih dari hasil penelitian sebelumnya yang dimuat dalam International Journal of Pharmacy and Pharmaceutical Sciences, menemukan hal menarik.

Penelitian tersebut menyebutkan bahwa ekstrak kencur memiliki kandungan zat sitotoksik dan antibakteri dalam jumlah yang cukup banyak.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x