Kenali Gangguan Paru Paru yang Memberi Tanda Pada Kaki! Berikut Ulasannya!

- 1 Januari 2023, 10:10 WIB
Kenali Gangguan Paru Paru yang Memberi Tanda Pada Kaki! Berikut Ulasannya!
Kenali Gangguan Paru Paru yang Memberi Tanda Pada Kaki! Berikut Ulasannya! /Pexels/

PORTAL SULUT - Terdapat beberapa tanda pada kaki yang sering dikaitkan dengan Gangguan Paru-paru.

Beberapa ahli mengungkapkan tanda awal atau gejala tertentu di kaki bisa memberi petunjuk adanya masalah kesehatan paru-paru yang serius.

Gangguan Paru-paru merupakan penyakit berbahaya jika tidak segera ditangani.

Baca Juga: Kenali 5 Faktor Penyebab Terjadinya Double Chin, Salah Satunya Junk Food!

Dikutip Portalsulut.com dari channel YouTube Kata Dokter, Paru-paru bocor! Gejala, penyebab dan penanganannya.

Berikut beberapa tanda kaki yang menyebabkan terjadinya gangguan paru-paru.

1. Pembengkakan Kaki Bisa Tunjukkan Edema Paru

Edema paru adalah kondisi yang berpotensi mengancam jiwa yang ditandai dengan adanya kelebihan cairan di kantung udara paru-paru.

Karena cairan menggenang di mana udara seharusnya berada, pasien dengan edema paru semakin sulit bernapas.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x