Segera Lakukan Langkah Berikut Ini Jika Kamu Mendapatkan Serangan Vertigo Secara Tiba-tiba 

- 12 Desember 2022, 08:22 WIB
Ilustrasi Vertigo/ pexels /
Ilustrasi Vertigo/ pexels / /

PORTAL SULUT - Vertigo adalah sensasi pusing seperti kamu sedang berputar atau merasa sekelilingmu sedang berputar.

Vertigo bisa kambuh kapan saja, baik saat beraktivitas atau bahkan beristirahat.

Pengertian vertigo sendiri adalah gejala yang menyebabkan seseorang mengalami sensasi pusing berputar yang muncul secara tiba-tiba. 

Baca Juga: Mengenal Asal Usul Penyebab Terjadinya Penyakit Asma dan Lakukan Pencegahan Sekarang Juga

Pada kondisi yang parah, gejala vertigo bisa mengganggu aktivitas sehari-hari. 

Serangan vertigo bahkan bisa menyebabkan pengidapnya sampai terjatuh.

Dilansir Portalsulut.com dari channel YouTube Alodokter, Saat Vertigo menyerang, Ini yang perlu kamu lakukan.

Serangan vertigo yang parah biasanya memiliki durasi yang lama dan bisa berlangsung selama beberapa hari sehingga pengidapnya tidak bisa beraktivitas secara normal.

Penyebab Vertigo.

Halaman:

Editor: Harry Tri Atmojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x