Waspadai Penyakit Ini, Jika Sering Sakit Kepala dan Telinga Berdenging?

- 14 November 2022, 18:01 WIB
 Ilustrasi.Waspadai Penyakit Ini, Jika Sering Sakit Kepala dan Telinga Berdenging?
Ilustrasi.Waspadai Penyakit Ini, Jika Sering Sakit Kepala dan Telinga Berdenging? /Pexels

Jika kondisi sistem saraf mengalami gangguan, maka dapat mengganggu fungsi tubuh.

Tinnitus sebenarnya bukanlah sebuah penyakit, melainkan gejala dari kondisi lain seperti gangguan organ dalam telinga, pembuluh darah, atau efek samping dari penggunaan obat.

Maka dari itu, perlu diketahui penyebab lainnya secara pasti.

Selain itu, juga ada kemungkinan mengarah pada penyakit meniere.

Baca Juga: Baunya Memang Tak Sedap, Siapa Sangka Jengkol Bermanfaat untuk Kesehatan

Penyakit meniere adalah gangguan pendengaran yang umumnya disebabkan kelebihan cairan di dalam telinga.

Gangguan sistem kekebalan tubuh dan infeksi virus seperti meningitis.

Salah satu gejala penyakit meniere adalah telinga berdenging atau tinnitus.

Biasanya penderita akan merasakan tekanan pada telinga, sehingga kemampuan pendengaran dapat datang dan pergi sebelum akhirnya kehilangan kemampuan pendengaran sepenuhnya.

Selain itu, gejala lainnya yakni kepala terasa pusing berputar yang muncul dan hilang secara mendadak.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah