Buah Ini Sering Dianggap Remeh, padahal Memiliki Banyak Manfaat lho, Termasuk untuk Kecantikan

- 25 Oktober 2022, 13:23 WIB
Pepaya mampu mengobati berbagai penyakit, dari tumor, ruam pada kulit, hingga bintik hitam pada wajah. / @Mickey579 / Pixabay
Pepaya mampu mengobati berbagai penyakit, dari tumor, ruam pada kulit, hingga bintik hitam pada wajah. / @Mickey579 / Pixabay /

Manfaat lain dari pepaya dapat memberikan cadangan energi untuk Anda yang memiliki aktivitas yang sangat banyak.

Buah pepaya juga bisa membantu tubuh untuk mendapatkan tidur yang nyenyak setiap malam serta tidak mudah mengalami insomnia.

3. Memperbaiki daya tahan tubuh

Buah pepaya mengandung vitamin C sebanyak 33 persen lebih banyak dibandingkan buah jeruk.

Baca Juga: Inilah Tidur Siang yang Paling Baik, Jantung Istirahat dan Enzim Bisa Refreshing, Menurut dr. Zaidul Akbar

Hal ini menjadikan buah pepaya menjadi salah satu buah andalan untuk membantu memulihkan kondisi tubuh setelah sakit.

4. Membuat kulit mulus

Khasiat buah yang satu ini menjadi kabar baik bagi kaum perempuan. Buah pepaya mengandung vitamin E yang tinggi.

Kandungan vitamin E yang tinggi ini bisa mencegah dan mengobati flek-flek hitam, sehingga bisa membuat kulit lebih mulus dan kencang.

5. Dapat mengobati ruam

Halaman:

Editor: Adisumirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah