Segudang Manfaat Srikaya, dari Buah, Kulit, hingga Daun Berkhasiat untuk Kesehatan

- 17 Oktober 2022, 15:38 WIB
Buah srikaya mengandung banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Bahkan, kulit hingga daun buah ini berguna.
Buah srikaya mengandung banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Bahkan, kulit hingga daun buah ini berguna. /Foto: PIXABAY/RicLDP/

4. Menjaga Gula Darah Stabil

Ekstrak daun srikaya dipercaya mampu menjaga kestabilan kadar gula darah yang berdampak pada berkurangnya penggunaan insulin.

Baca Juga: Haid Tidak Teratur Pertanda Wanita Mandul? Simak Penjelasannya

Air rebusan daun srikaya banyak dianjurkan sebagai ramuan obat untuk penderita diabetes.

Buah srikaya juga memiliki indeks glikemik rendah yang artinya mengkonsumsi srikaya tidak akan mengakibatkan lonjakan kadar gula dalam darah.

5. Mengurangi Risiko Kanker

Penyebab utama terjadinya kanker adalah kerusakan sel akibat radikal bebas.

Kandungan antioksidan dan vitamin yang ada di dalam buah srikaya terbukti mampu mencegah terjadinya kerusakan akibat radikal bebas.***

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah