Inilah 6 Cara Meredahkan Flu Tanpa Minum Obat

- 16 Oktober 2022, 15:44 WIB
ilustrasi/Inilah 6 Cara Meredahkan Flu Tanpa Minum Obat
ilustrasi/Inilah 6 Cara Meredahkan Flu Tanpa Minum Obat /

PORTAL SULUT- Flu atau pilek adalah salah satu penyakit infeksi di saluran pernapasan yang disebabkan oleh virus.

Cara menyembuhkan flu bisa dilakukan tanpa harus meminum obat.

Terdapat beberapa gejala yang sering ditimbulkan flu diantaranya, hidung tersumbat, sakit tenggorokan, sakit menelan, suara serak, batuk dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Rezeki Berlimpah Melanda! 4 Zodiak Yang Cenderung Mendapat Keuntungan dan Kejutan Besar

Gejala flu lainnya virus yang menyebabkan flu sangat mudah menular.

Terdapat beberapa cara efektif menyembuhkan flu tanpa harus minum obat yaitu:

Dilansir Portal Sulut dari chnnel YouTube Hidup Sehat Alami, berikut penjelasannya!

1. Tidur

Tidur merupakan salah satu cara meredakan flu yang bisa dibilang efektif.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x