Begini Posisi Tidur yang Tepat Agar Wanita Cepat Hamil Kata dr. Saddam Ismail

- 10 Oktober 2022, 10:44 WIB
Begini Posisi Tidur yang Tepat Agar Wanita Cepat Hamil Kata dr. Saddam Ismail
Begini Posisi Tidur yang Tepat Agar Wanita Cepat Hamil Kata dr. Saddam Ismail //Tangkapan Layar Kanal Youtube Saddam Ismail

Hal tersebut akan membantu sel pria itu lebih cepat menuju sel telur.

Orang-orang yang berpendapat ataupun berangapan dengan harapan tidur mengangkat kaki keatas ini akan membantu sel pria lebih cepat menuju sel telur.

Ketika kalian mengangkat kaki ataupun menganjal pinggul dengan bantal ini.

Nravitasi akan membantu sel pria menuju sel telur lebih cepat.

"Namun proses kehamilan bisa terjadi ketika sel pria bisa membuahi sel telur," ungkapnya

Lebih lanjut, ketika berhubungan intim jutaan sel pria akan menuju dan membuahi sel telur.

Ini yang bisa membuahi adalah sel pria terbaik dari semua sel-sel lain.

"Meski dia ada ribuan bahkan jutaan tapi sel pria yang sehat dan yang terbaik yang bisa membuahi sel telur," tegas dr. Saddam Ismail.

Lanjutnya, ketika sel telur sudah dibuahi dia (sperma) memiliki waktu 7 sampai 10 hari berjalan menuju tuba falopii sampai dia menempel didinding rahim.

Ketika sperma mencapai dinding rahim disinilah proses kehamilan bisa terjadi.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah