Bikin Haus Parah! Inilah 4 Jenis Makanan dan Minuman Pemicu Dehidrasi

- 7 Oktober 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi/Bikin Haus Parah! Inilah 4 Jenis Makanan dan Minuman Pemicu Dehidrasi
Ilustrasi/Bikin Haus Parah! Inilah 4 Jenis Makanan dan Minuman Pemicu Dehidrasi /orami.co.id/

MSG atau penyedap buatan ternyata akan membuatmu mudah merasa haus dan bahkan membuat tenggorokan terasa tak nyaman.

MSG yang terkandung pada makanan ringan yang biasanya menyebabkan dehidrasi.

Untuk itu, kamu harus banyak minum air agar tak sampai mengalami dehidrasi.

Agar tak sampai terserang dehidrasi, ada baiknya untuk selalu meminum air paling tidak 8 gelas dalam sehari.

Baca Juga: Kista Bersarang di Rahim Wanita Akibat Sering Lakukan 1 Kebiasaan Sepele Ini Ungkap dr. Zaidul Akbar

Ini akan membuat metabolisme lancar dan membuat kulit lembab serta cantik tanpa harus kekeringan.

Nah itulah tadi 4 jenis makanan dan minuman yang bisa bikin cepat haus dan pemicu dehidrasi.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah