Inilah Makanan Dianjurkan dan Dilarang Bagi Penderita Tipes

- 2 Oktober 2022, 11:48 WIB
Ilustrasi/Inilah Makanan Dianjurkan dan Dilarang  Bagi Penderita Tipes
Ilustrasi/Inilah Makanan Dianjurkan dan Dilarang Bagi Penderita Tipes /Foto: Pixabay

Penderita tipes sebaiknya menghindari konsumsi es batu, kecuali es batu terbuat dari air yang matang atau air kemasan.

Mengingat es batu, es loli dan beraroma mungkin dibuat dari air yang telah terkontaminasi atau bukan air bersih.

6.Makanan berserat tinggi

Makanan dengan kandungan serat yang tinggi seperti sereal gandum dan roti gandum diketahui dapat mengganggu sistem pencernaan karena sulit dicerna.

Baca Juga: Menteri Azwar Anas Ajak ASN dan Pemuda Mengenang Sejarah, Saat Peringati Kesaktian Pancasila

Oleh karena itu, konsumsi makanan yang kaya serat idealnya harus dihindari oleh penderita penyakit tipes.

7.Makanan berminyak dan mentega

Ketika mengalami demam tifoid, seseorang seseorang sebaiknya menghindari mengkonsumsi makanan berminyak atau gorengan.

Selain itu, konsumsi mentega juga harus dihindari saat seseorang sedang mengalami demam tifoid.

8.Bahan makanan pedas

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah