Gejala dan Perubahan Pada Pasien Saat Terkena Stroke Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 30 September 2022, 13:26 WIB
dr. Ema Surya Pertiwi
dr. Ema Surya Pertiwi /Tangkap layar YouTube.com/ @emasuperr

PORTAL SULUT – Menurut dr. Ema Surya Pertiwi beberapa hal bakal terjadi pada tubuh saat terkena stroke.

Dikatakan dr. Ema Surya Pertiwi, penderita stroke akan mengalami kelemahan dan kelumpuhan sebagian anggota tubuh, sulit berbicara, gangguan keseimbangan dan beberapa hal lainnya.

Strok adalah kondisi medis akibat buruknya aliran darah ke otak.

Baca Juga: Dosa Luar Biasa Besar, Jangan Pernah Mendekati Satu Perbuatan Ini Kata Syekh Ali Jaber

Hal ini dapat terjadi karena berkurangnya aliran darah akibat penyumbatan atau adanya pendarahan.

Di Indonesia, strok terjadi pada 12 dari 1.000 orang dan satu dari 7 pasien yang mengalami strok meninggal dunia.

Berikut gejala dan perubahan pada tubuh saat seseorang terkena stroke menurut dr. Ema Surya Pertiwi, seperti dikutip portalsulut.pikiran-rakyat.com dari kanal YouTube Emasuperr.

 

Kelemahan atau kelumpuhan

Halaman:

Editor: Ralki Sinaulan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x