Bukan Hanya Untuk Kesehatan Mata, Inilah Beberapa Manfaat Wortel Yang Tidak Kita Ketahui

- 6 September 2022, 09:12 WIB
Ilustrasi,Bukan Hanya Untuk Kesehatan Mata, Inilah Beberapa Manfaat Wortel Yang Tidak Kita Ketahui
Ilustrasi,Bukan Hanya Untuk Kesehatan Mata, Inilah Beberapa Manfaat Wortel Yang Tidak Kita Ketahui /Pixabay/1195798

 

PORTAL SULUT - Wortel adalah salah satu sayuran yang menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan.

Salah satu manfaat konsumsi wortel yang cukup populer adalah baik untuk kesehatan mata.

Namun ternyata ada beberapa manfaat lain dari wortel yang menarik untuk anda ketahui penyebabnya.

Baca Juga: 12 Makanan Turunkan Asam Urat Dengan Cepat Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

Manfaat dari wortel berasal dari kandungan nutrisi sayuran yang identik perwarna UN tersebut.

Kandungan nutrisi dalam wortel diantaranya adalah protein, vitamin A, vitamin C, kalsium dan nutrisi yang baik untuk kesehatan.

Berikut ini manfaat wortel bagi kesehatan yang menarik untuk anda ketahui.

Dilansir Portal Sulut dari chnnel YouTube Herbal TV Pada tanggal 06 September 2022.

1. Wortel baik untuk kesehatan mata

Manfaat wortel bagi kesehatan yang paling populer adalah baik untuk kesehatan mata.

Wortel juga mengandung antioksidan yang dapat mencegah penyakit mata yang berkaitan dengan usia .

2. Wortel meningkatkan kekebalan tubuh anda

Baca Juga: Mengapa Konsumsi Nasi Dingin Baik Bagi Penderita Diabetes? Begini Penjelasan dr. Saddam Ismail

Betakaroten dalam wortel juga membantu memproduksi vitamin A dalam tubuh yang sangat penting untuk meningkatkan sistem pertahanan tubuh anda.

Terutama selama musim dingin dan perlu vitamin A dalam wortel juga membantu tubuh kita merespon penyusup dan meregenerasi sel-sel baru agar tetap kuat.

Sekarang kita tahu mengapa wortel merupakan bahan penting dalam makanan setiap orang yang sakit.

3. Wortel baik untuk kesehatan jantung anda

Penelitian menunjukkan wortel dapat melindungi terhadap hipertensi dan penyakit kardiovaskular.

Bahkan dapat membantu menurunkan kolesterol meningkatkan asupan sayuran anda.

Secara umum dikaitkan dengan peningkatan kesehatan jantung dan sayuran kuning merah orange seperti wortel.

Semuanya memiliki kekuatan melawan penyakit jantung.4

4. Wortel membantu melawan peradangan

Baca Juga: Batu Ginjal, Asam Urat dan Nyeri Sendi Langsung Minggat dengan Rutin Minum Jus dari Buah Lezat Ini!

Manfaat wortel adalah mampu melawan peradangan pasalnya, wortel mengandung vitamin A.

Bahkan anti inflamasi yang mampu melawan peradangan atau inflamasi.

5. Wortel baik untuk kesehatan otak

Lutein dalam wortel menawarkan manfaat kesehatan lain yang cukup menakjubkan karena dapat menjaga kesehatan otak anda.

Wortel tidak hanya dapat meningkatkan daya ingat anda, tetapi juga dapat membantu mencegah penurunan kognitif.

Baca Juga: dr. Ema Surya Pertiwi: Inilah 9 Gejala Hati Berlemak, Sering Dikira Asam Lambung atau GERD

Selain meningkatkan kesehatan mata, otak dan kulit anda wortel mungkin saja menjadi sumber awet muda.

Demikianlah 5 manfaat wortel yang jarang kita ketahui.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah