Inilah 5 Gejala Asam Urat yang Sering Terabaikan, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi

- 4 September 2022, 08:21 WIB
Inilah 5 Gejala Asam Urat yang Sering Terabaikan, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi
Inilah 5 Gejala Asam Urat yang Sering Terabaikan, Menurut dr. Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar Kanal Youtube Emasuperr

PORTAL SULUT – Dalam salah satu kajiannya dr. Ema Surya Pertiwi pernah menyampaikan  gejala atau ciri-ciri asam urat.

 Diketahui asam urat adalah bentuk peradangan yang terjadi pada sendi.

Ketika tubuh sudah tidak sanggup lagi memecah purin tersebut, itu akan menghasilkan kristal-kristal yang menumpuk sebagai asam urat.

Baca Juga: Ini Risiko Konsumsi Jamu Kunyit Asam Bagi Ibu Hamil, Berhati-hatilah!

Biasanya asam urat itu dianggap sebagai penyakit orang kaya, karena biasanya purin terkandung pada makanan enak seperti kacang-kacangan, daging-dagingan, sayur-sayur hijau, itu  semuanya mengandung tinggi purin.

Penyakit asam urat  perlu diketahui dengan mengenal ciri-ciri orang terkena asam urat.

Hal ini disampaikan dr. Ema Surya Pertiwi dalam kajian kesehatan,dilansir Portal Sulut 4 September 2022, dari channel youtube Emasuperr.

Berikut 5 gejala asam urat, nyeri yang sering terabaikan menurut  dr. Ema Surya Pertiwi.

1.Nyeri di area jempol dan jari-jari kaki

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah