Penderita Penyakit Jantung, Segera Hindari 7 Makanan Ini

- 3 September 2022, 12:35 WIB
Ilustrasi makanan manis - DERETAN makanan ini sebaiknya dihindari oleh mereka yang menderita penyakit jantung.
Ilustrasi makanan manis - DERETAN makanan ini sebaiknya dihindari oleh mereka yang menderita penyakit jantung. //Foto: congerdesign/Pixabay/

PORTAL SULUT - Berikut deratan makanan yang harus dihindari bagi penderita penyakit jantung.

Penyakit jantung merupakan salah satu penyebab kematian terbesar di dunia. Salah satu penyebab penyakit jantung adalah jenis makanan yang dimakan.

Oleh karena itu, yang terbaik adalah menghindari beberapa makanan penyakit jantung untuk mencegah penumpukan plak kolesterol dan memastikan bahwa tekanan darah tetap normal.

Baca Juga: Bisa Berujung Kematian, Ini 15 Gejala Awal Sakit Ginjal Datang Kata dr. Ema Surya Pertiwi

Pasalnya, makanan yang Anda temukan setiap hari mengandung bahan yang tidak baik untuk penderita penyakit jantung.

Maka dari itu, penderita penyakit jantung sebaiknya menghindari beberapa makanan tersebut untuk menghindari kematian.

Lantas, makanan apa saja yang harus dihindari?

Berikut ini makanan-makanan yang harus dihindari penderita penyakit jantung, sebagaimana dilansir portalsulut.pikiran-rakyat.com pada Sabtu 3 September 2022 dari kanal YouTube Kunci Sehat.

1. Makanan Cepat Saji

Makanan cepat saji merupakan makanan pertama yang harus dihindari penderita penyakit jantung.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah