Cepat Hindari! Ternyata 10 Kebiasaan Sepele Ini yang Jadi Penyebab Kerusakan Ginjal dan Gagal Ginjal

- 27 Agustus 2022, 12:48 WIB
Ilustrasi. Kebiasaan-kebiasaan berikut ini dapat menjadi faktor resiko gagal ginjal.
Ilustrasi. Kebiasaan-kebiasaan berikut ini dapat menjadi faktor resiko gagal ginjal. /Freepik/8photo/

3. Merokok

Merokok mengurangi aliran darah ke ginjal. Ini merusak fungsi ginjal pada orang dengan atau tanpa penyakit ginjal.

Baca Juga: Pria Wajib Tahu! 3 Bahan Herbal Ini Mampu Tingkatkan Vitalitas, dr. Zaidul Akbar: Bikin Istri Cepat Hamil

4. Stres yang tinggi

Mengurangi stres dan kecemasan dapat menurunkan tekanan darah, hal ini baik untuk ginjal.

5. Gula darah tinggi

Diabetes meningkatkan risiko penyakit jantung dan gagal ginjal. Sehingga penting untuk mengelola gula darah.

Hal ini bisa dilakukan dengan mengurangi konsumsi makanan yang dapat meningkatkan gula darah.

6. Tekanan darah tinggi

Tekanan darah tinggi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung serta gagal ginjal.

Halaman:

Editor: Randi Manangin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah