Penderita Asam Urat Dilarang Makan Tahu dan Tempe? Ini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

- 17 Agustus 2022, 13:03 WIB
Ilustrasi Tempe - Benarkah penderita asam urat tidak boleh makan tahu dan tempe? Ini penjelasan dr. Zaidul Akbar.
Ilustrasi Tempe - Benarkah penderita asam urat tidak boleh makan tahu dan tempe? Ini penjelasan dr. Zaidul Akbar. /Foto: Bintang_Galaxy/Pixabay/

dr. Zaidul Akbar mengatakan penyebab asam urat tidak dapat dilihat dari satu produk saja.

Dijelaskan dr. Zaidul Akbar pemicu asam urat bukan karena makan tempe dan tahu.

"Penyebabnya justru ada ketidakseimbangan di pencernaan atau ada bahan tertentu yang menyebabkan tinggi asam urat," jelas dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Gagal Ginjal Sembuh Tanpa Cuci Darah, Cukup Rutin Minum Air Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Agar lebih jelas lagi dr. Zaidul Akbar berikan contoh makananan yang jadi penyebab asam urat.

"Makan tahu atau tempe yang digoreng setiap hari, bukan salah tempe tapi minyaknya," ujar dr. Zaidul Akbar.

Menurut dr. Zaidul Akbar yang menjadi pemicu asam urat bukan tempe.

Tapi pengunaan minyak yang dipakai untuk menggoreng.
dr. Zaidul Akbar menyarankan agar makan tempe yang tidak digoreng atau dimasak.

"Makan tempe mentah, bisa diblender campur madu, kurma dan jahe itu justru sangat baik asal jangan berlebihan," ujar dr. Zaidul Akbar.

Menurut dr. Zaidul Akbar dengan makan tempe yang tidak digoreng akan sangat baik bagi kesehatan.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: YouTube dr. Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah