Ingin Pencernaan Sehat? Stop Makan Pada Waktu Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 15 Agustus 2022, 18:36 WIB
waktu makan bisa menentukan kesehatan pencernaan.
waktu makan bisa menentukan kesehatan pencernaan. //Foto: Malvestida/Unsplash/

PORTAL SULUT - Pencernaan akan sehat apabila berhenti mengonsumsi makanan berat di waktu ini, menurut dr. Zaidul Akbar.

Menurut dr. Zaidul Akbar waktu makan adalah hal penting yang harus diatur sebaik mungkin.

Sebab, waktu makan bisa menentukan kesehatan pencernaan.

Baca Juga: Menopause: Usia, Tanda dan Cara Mencegah Menopause Dini Pada Wanita

Jika pencernaan sehat, maka tubuh akan terasa lebih sehat, begitupun sebaliknya.

Oleh sebab itu, dr. Zaidul Akbar menganjurkan agar stop makan pada waktu uang akan disebutkan.

Berikut ulasannya, sebagaimana dilansir PortalSulut.Pikiran-Rakyat.com dari akun TikTok @resep dr. Zaidul Akbar

dr. Zaidul Akbar mengatakan, jika ingin sehat maka stop mengonsumsi makanan berat pada waktu tertentu.

Karena, waktu makan adalah hal terpenting untuk memelihara pencernaan kita.

Di samping itu, waktu makan juga bisa menjadi alternatif ketika ingin diet sehat.

Halaman:

Editor: Adisumirta

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x