Sering Berjerawat?Hindarilah Konsumsi 6 Makanan Penyebab Kulit Berjerawat

- 11 Agustus 2022, 15:22 WIB
Ilustrasi, Sering Berjerawat?Hindarilah Konsumsi 6 Makanan Penyebab Kulit Berjerawat
Ilustrasi, Sering Berjerawat?Hindarilah Konsumsi 6 Makanan Penyebab Kulit Berjerawat /Pexels/Anna Nekrashevich

PORTAL SULUT- Jerawat adalah kondisi yang umum terjadi pada siapa saja baik pria maupun perempuan.

Banyak faktor yang berkontribusi pada munculnya jerawat termasuk keratin, bakteri penyebab jerawat, hormon, pori-pori tersumbat, peradangan, hingga makanan yang kita konsumsi sehari-hari.

Munculnya jerawat di wajah bisa juga disebabkan karena faktor makanan yang disantap sehari-hari.

Baca Juga: 3 Bahan Herbal Ini Jitu Usir Gatal-Gatal Pada Tubuh, dr. Zaidul Akbar: Seminggu Saja Hilang

Kehadiran jerawat di wajah memang kerap kali dianggap sebagai sebuah musibah ya terutama bagi anak muda.

Pasalnya hadirnya jerawat akan membuat wajah terlihat makin kusam dan tidak terawat.

Bahkan banyak orang akhirnya mendatangi klinik kecantikan demi menghilangkan jerawat di wajah tersebut.

Jerawat dapat tumbuh karena asupan makanan yang dikonsumsi oleh tubuh.

Oleh karena itu, banyak orang yang merasa dilema untuk mengkonsumsi makanan yang menyebabkan timbulnya jerawat.

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah