WASPADA! 7 Hal Ini Tingkatkan Risiko Gagal Ginjal Kronis kata dr. Saddam Ismail

- 11 Agustus 2022, 12:14 WIB
dr. Saddam Ismail
dr. Saddam Ismail /Tangkapan layar youtube.com / Sadsam Ismail.

 

PORTAL SULUT – Menurut dr. Saddam Ismail, sedikitnya ada 7 hal yang bisa meningkatkan risiko gagal ginjal kronis.

Hal ini tentunya harus diwaspadai mengingat ginjal merupakan salah satu organ vital dalam tubuh.

Dengan bermasalahnya ginjla maka dapat memberi dampak yang seirus bagi kesehatan tubuh.

Baca Juga: KVIBES.ID Hadirkan K-POP IDOL ASTRO, UN1TY, Tiara Andini, Vierratale dan Musisi Ternama di #BLIF2022 Agustus

Dijelaskan dr. Saddam Ismail, gagal ginjal kronis atau CKD (Chronic Kidney Disease) adalah kondisi di mana ginjal rusak secara bertahap.

Adapun salah satu hal yang meningkatkan risiko gagal ginjal kronis adalah faktor usia.

Di mana, bertambahnya usia juga turut mempengaruhi terjadinya gagal ginjal kronis.

Namun bukan berarti orang-orang muda tidak bisa mengalami gagal ginjal kronis.

Halaman:

Editor: Cadavi Lasena


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah