Cara Sederhana, Bikin Asam Lambung Tidak Bolak Balik Kambuh, Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 10 Agustus 2022, 08:45 WIB
Cara Sederhana, Bikin Asam Lambung Tidak Bolak Balik Kambuh, Kata dr. Ema Surya Pertiwi
Cara Sederhana, Bikin Asam Lambung Tidak Bolak Balik Kambuh, Kata dr. Ema Surya Pertiwi /Tangkapan layar YouTube Emasuperr/

Sebagaimana dikutip Portal Sulut, 4 Agustus 2022 dari channel You Tube EmaSuperr, dr. Ema Surya Pertiwi menjelaskan penyebab asam lambung bolak balik datang dan cara encegahnya.

Penyebab pertama kata dr. Ema Surya Pertiwi, yaitu makan makanan terlalu banyak.

Baca Juga: 5 Manfaat Kesehatan bagi Tubuh jika Mandi Air Dingin, juga Kerugian bila Mandi Air Panas

Menurut dr. Ema Surya Pertiwi, jika kalian punya kebiasaan makan sehari 1-2 kali saja dengan porsi yang besar, itu akan membuat lambung menjadi penuh.

Ketika lambung penuh kata dr. Ema Surya Pertiwi, akan memproduksi asam dan mendesak area otot sphincter esofagus ini sehingga meningkatkan resiko refluks asam.

“ Jadi untuk penderita asam lambung sangat disarankan untuk membagi porsi makannya lebih sedikit,” ungkapnya.

Menurut dr. Ema Surya Pertiwi mengatakan sehari paling tidak membagi menjadi tiga kali makan disertai dengan cemilan-cemilan, untuk menurunkan resiko lambung terlalu penuh sehingga tidak  muncul refluks asam.

Penyebab Kedua kata dr. Ema Surya Pertiwi posisi setelah makan.

dr. Ema Surya Pertiwi menjelaskan tubuh kita didesain oleh Tuhan lurus.” Jadi dari mulut masuk ke kerongkongan turun ke lambung melalui usus,” ujarnya.

Tujuannya apa?

Halaman:

Editor: Jaka Prasojo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah