Kelamaan Tatap Layar Laptop atau HP Bikin Mata Capek, dr. Zaidul Akbar: Ini 5 Tips Segarkan Mata

- 10 Agustus 2022, 01:11 WIB
Inilah 5 tips dr. Zaidul Akbar untuk mata yang lelah menatap layar HP atau laptop.
Inilah 5 tips dr. Zaidul Akbar untuk mata yang lelah menatap layar HP atau laptop. /Tangkap layar youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official
  1. Wudhu setelah stretching

Segera setelah kita mengambil stretching sebenar, dr. Zaidul Akbar pun anjurkan kita langsung sambung dengan mengambil wudhu.

Basuhlah muka serta sebagian badan dengan air yang suci. Air wudhu ini bisa memberikan dampak baik untuk mata yang keseringan menatap layar.

“Anda stretching sebentar, kemudian Anda berwudhu,” ujar dr. Zaidul Akbar.

  1. Melakukan gerakan latihan bola mata

Fungsi penglihatan yang paling penting terletak pada bola mata. Otot-otot bola mata inilah yang bekerja keras ketika kita menghadap layar.

“Latihan bola mata, karena tadi kan melihat dekat, nah coba lihat yang agak jauh,” terang penggagas Jurus Sehat Rasulullah (JRS) tersebut.

Menurut dr. Zaidul Akbar, kita bisa latihan bola mata dengan melihat benda-benda jauh atau tanaman hijau.

Tanaman hijau ini sangat baik untuk menetralisir mata dari cahaya biru monitor.

Baca Juga: Selain Bisa Mencegah Jerawat, Inilah 6 Manfaat Lendir Siput Untuk Kesehatan

“Kita kenal sebagai bluelight itu kan nggak bagus bagi otak sebenarnya. Maka perlu diimbangi dengan melihat kehijauan,” terangnya.

  1. Perbanyak asupan antioksidan

Ada Beberapa makanan yang mengandung antioksidan yang sangat baik untuk kesehatan mata.

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah