Banyak di Dapur, Jenis Makanan Ini Bisa Bikin Ginjal Rusak dan Bermasalah Kata dr. Zaidul Akbar

- 29 Juli 2022, 12:17 WIB
dr. Zaidul Akbar sebut jenis makanan yang bisa rusak ginjal
dr. Zaidul Akbar sebut jenis makanan yang bisa rusak ginjal /

“Terutama bagi anak muda sebab bukan tidak mungkin akan mengancam kesehatan generasi muda kedepannya,” jelas dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Naudzubillah! Jika 2 Hal ini Sudah Terjadi Maka Dosa-Dosa Tak Akan Lagi Diampuni Allah Kata Buya Yahya

Diterangka dr. Zaidul Akbar bahwa saat ini kita bisa dengar banyak sekali anak muda yang memiliki penyakit berat seperti rahim yang bermasalah, pencernaan yang bermasalah, jantung, hingga emosi yang tidak terkontrol.

“Dimana semua itu bisa disebabkan karena sering mengkonsumsi gula pasir,” terang dr. Zaidul Akbar.

Maka dr. Zaidul Akbar menyarankan untuk sebaiknya mulai sekarang kita harus menghindari konsumsi gula pasir yang berlebih di rumah kita.

“Kita bisa mengganti gula pasir dengan bahan alami yang Allah SWT ciptakan, seperti madu, buah-buahan dan lain-lain,” ungkap dr. Zaidul Akbar.

Semoga selalu bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Rensa Bambuena

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah